Festival Olahraga Tradisional

63

Bumi Siliwangi, isolapos.com-

Mahasiswa Program Studi Ilmu Keolahragaan angkatan 2011, Jurusan Pendidikan Kesehatan Dan Rekreasi Fakultas Pendidikan Dan Kesehatan (FPOK), Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) akan mengadakan Festival Olahraga Tradisional,UPI.

Festival tersebut melibatkan sivitas akademika Kampus pusat dan daerah UPI, para siswa SMA/SMK /MA serta mahasiswa Perguruan Tinggi se-Bandung raya. Mengusung tema  festival olehraga tradisional,  kita tingkatkan kebugaran jasmani, lestarikan budaya dan pembangunan karakter bangsa .

Kegiatan ini akan dilaksanakan pada:

hari                  :  Sabtu -Minggu

tanggal            : 18-19 Mei 2013

waktu              : 07.30 WIB s/d selesai

tempat             : Area Gymnasium dan lapangan golf UPI

Info lebih lanjut hubungi sekretariat Program Studi Ilmu Keolahragaan FPOK UPI

Comments

comments